Postingan

Menampilkan postingan dengan label Buah persik

5 manfaat buah persik dan nutrisinya

Gambar
Buah persik atau Prunus persica adalah tanaman berbuah dari famili Rosaceae. Persik ini disebut juga buah táo dalam bahasa cina, dan momo dalam bahasa negara jepang. Buah persik disebut nektarina, dan memiliki daging berwarna kuning dengan aroma harum dan juga memiliki satu biji yang keras. Buah persik atau dalam bahasa Inggris buah peach adalah buah kecil dengan kulit fuzzy dan daging putih atau warna kuning yang manis. Buah persik diperkirakan berasal dari negara cina lebih dari 8.000 tahun yang lalu. Buah persik (peach) masih kerabat dengan buah prem, ceri, aprikot, dan buah almon. Mereka berbiji dan disebut juga buah batu, karena dagingnya mengelilingi cangkang yang menyimpan benih & bisa dimakan. Persik Untuk Kesehatan Persik dapat dimakan sendiri atau ditambahkan ke berbagai macam hidangan. Buah persik bernutrisi dan dapat menawarkan beragam manfaat kesehatan tubuh, termasuk pencernaan yang lebih baik, kulit lebih halus, dan pereda alergi. Persik kaya akan banyak vitamin, m

Postingan Populer

8 manfaat buah pakel atau bajang

11 manfaat lokio untuk kesehatan

15 Manfaat Bayam Cina Untuk Tubuh