Postingan

Menampilkan postingan dengan label ketumbar

7 manfaat ketumbar untuk tubuh manusia

Gambar
Ketumbar atau dalam bahasa ilmiahnya (Coriandrum sativum) adalah tumbuhan rempah-rempah yang populer. Buahnya yang kecil dikeringkan dan banyak untuk diperdagangkan, baik digerus, ditumbuk maupun utuh. Bentuk yang tidak ditumbuk mirip dengan lada, seperti biji kecil-kecil berdiameter sekitar 1-2 mm. Ketumbar mempunyai aroma yang sangat khas. Aroma ketumbar yang khas ini disebabkan oleh minyak Atsiri yang terkandung didalamnya. Komponen utama minyak atsiri tanaman ini adalah linalool, dengan komponen pendukung lainnya seperti geranil asetat, geraniol & camphor. Dalam perdagangan obat, buah ketumbar dinamakan fructus coriandri. Dalam bahasa Inggris dikenal sebagai coriande dan di Amerika Latin dikenal sebagai cilantro. Seduhan biji ketumbar Coriandrum sativum-bahasa Yunani korianon bermakna kepinding Cimex hemipterus dan asal tumbuhan ini diyakini berasal dari Eropa Selatan. Berbagai jenis masakan tradisional kerap menggunakan bumbu ketumbar. Dengan tambahan bumbu tersebut, aroma ma

Postingan Populer

8 manfaat buah pakel atau bajang

11 manfaat lokio untuk kesehatan

15 Manfaat Bayam Cina Untuk Tubuh